Video

Video: CV Anita Persada Gemilang Ekspor Bunga Pala ke India

Belum banyak pengekspor lokal yang berkeinginan menjajakan komoditas unggulan rempah Maluku Utara di pasar internasional, bagi Anita, Direktur CV Anita Persada Gemilang yang baru saja mengekspor 4 ton bunga pala ke India.

Anita sendiri mulai pertama kali melakukan ekspor komoditas rempah jenis bunga pala pada Kamis, 30 Oktober 2025 lalu. Hasil bumi unggulan tersebut dibeli dari petani lokal berbagai daerah di Malut.

“Bunga pala yang kita kirim semua berasal dari petani di Maluku Utara, tentu dengan kualitas ekspor,” kata dia saat ditemui cermat di Ternate, Kamis, 30 Oktober 2025.

Ia mengaku, ketidakpastian harga komoditas yang sering menimpa petani lokal, turut mendorongnya mengirimkan hasil pertanian tersebut ke pasar global. Apalagi, kata dia, persaingan di antara para tengkulak daerah makin meningkat.

Selengkapnya baca:
Geliat Eksportir Lokal Mendorong Rempah Maluku Utara ke Pasar Global
Mantap! Bunga Pala Maluku Utara Diekspor Perdana ke India

cermat

Share
Published by
cermat
Tags: Rempah

Recent Posts

Pompa Distribusi Air Rusak, Perumda Ake Gaale Sediakan Mobil Tangki untuk Warga Dufa-Dufa dan Akehuda

Pelanggan Perumda Ake Gaale di dua Kelurahan yakni Dufa-Dufa dan Akehuda beberapa pekan ini, tidak…

9 jam ago

Ini Penyebab Distribusi Air Perumda Ake Gaale Ternate Terhabat di 5 Kawasan

Lima kawasan di Kota Ternate, Maluku Utara, yakni Sulamadaha, Takome serta kawasan wisata Jikomalamo dan…

9 jam ago

189 Mahasiswa Unipas Morotai Resmi Sandang Gelar Sarjana

Universitas Pasifik (Unipas) Pulau Morotai, Maluku Utara, resmi menggelar wisuda angkatan ke-7 tahun 2025. Sebanyak…

22 jam ago

Kajati Malut Tinjau Kondisi Kantor Kejati di Sofifi yang Tak Lagi Layak

Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Maluku Utara, Sufari, meninjau langsung kondisi Kantor Kejati Maluku Utara di…

24 jam ago

Puluhan Siswa SD di Ternate Diduga Keracunan Usai Santap Makanan Bergizi Gratis

Puluhan siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) 65 di Kelurahan Jambula, Kota Ternate, Maluku Utara, diduga…

1 hari ago

Ombudsman Dorong Kolaborasi Lintas Lembaga Wujudkan Pelayanan Listrik Prima di Maluku Utara

Anggota Ombudsman Republik Indonesia, Hery Susanto, menegaskan pentingnya sinergi dan kolaborasi lintas lembaga dalam mewujudkan…

1 hari ago