Categories: News

Evaluasi Hasil PHPU, Langkah Ikhtiar Bawaslu Malut Hadapi Sengketa Pilkada

Bawaslu Provinsi Maluku Utara (Malut) mengelar Rapat Evaluasi Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) di Ball Room Green Land Hotel Tobelo, Halmahera Utara, Jumat, 13 September 2024.

Koordiv Hukum dan Penyesalan Penyelesaian Sengketa Bawaslu Malut, Adrian Naleng, mengatakan kegiatan ini dilakukan karena pihaknya bercermin dari Pileg lalu. Saat itu, Mahkamah Konstitusi (MK) putuskan PSU di salah satu TPS di Kota Ternate.

“Oleh karena itu, kita mengharapkan supaya evaluasi PHPU ini memberikan nilai tambah bagi kita untuk mempersiapkan PHP,” kata Adrian.

Menurutnya, MK mestinya lebih progresif, tidak sekadar memperhatikan hasil yang disengketakan, tetapi juga proses Pilkada.

“Kita juga berharap, evaluasi nanti menjadi acuan untuk memproyeksikan PHPU. Makanya sejak awal Bawaslu telah mempersiapkan seluruh dokumen hasil pengawasan,” ujarnya.

Ia mengaku Bawaslu juga ada catatan penting. Di mana dari catatan evaluasi, record pengawasan Bawaslu Malut belum terlalu baik dalam hal dokumentasi hasil keputusan.

“Dalam evaluasi beberapa kali ini kita sudah mengingatkan teman-teman kabupaten/kota. Dan sudah ditindaklanjuti mulai dari awal proses pemuktahiran data pemilihan sampai dengan pencalonan ini, seluruh tahapan sudah record seusai dengan hasil laporan Bawaslu kabupaten/kota,” paparnya.

cermat

Recent Posts

Bikin Macet, Parkir Tepi Jalan di Kota Ternate Tuai Kritik

Kebijakan parkir tepi jalan di pusat perkotaan Ternate, Maluku Utara menuai kritik. Penataan parkir tersebut…

4 jam ago

Polisi: Banyak Pihak Akan Jadi Tersangka Kasus Tambang Ilegal di Halsel

Polisi memastikan terdapat banyak pihak yang akan menjadi tersangka dalam kasus aktivitas pertambangan emas ilegal…

5 jam ago

Kolaborasi Mewujudkan Desa Berdaya Melalui Depot Air Minum Program PT NHM

Masyarakat Desa Barumadehe di Kecamatan Kao Teluk, Halmahera Utara, Maluku Utara menyampaikan apresiasi atas kehadiran…

5 jam ago

Badan Kehormatan DPRD Malut Pastikan Proses Kode Etik Ketua Komisi II Terus Berlanjut

Badan Kehormatan (BK) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku Utara menegaskan bahwa proses penanganan…

7 jam ago

Karyawan PDAM Cabang Galela Cekcok dengan Direkturnya

Karyawan atau staf di PDAM Cabang Galela, Kabupaten Halmahera Utara, Maluku Utara, cekcok dengan Dirut…

8 jam ago

Temu DPR RI, Galela dan Loloda Minta Dukungan Dimekarkan Jadi Daerah Otonomi Baru

Kecamatan Galela dan Loloda di Kabupaten Halmahera Utara, Maluku Utara, meminta dukungan untuk percepatan menjadi…

8 jam ago